Semasa hidupnya Elis (Anastasia Novi) selalu kasar dengan suami dan anaknya sendiri, Elis sangatlah acuh pada keluarganya sendiri, ia tidak menjalankan tugasnya sebagai seoarang istri, bahkan Elis lebih memilih menghambur-hamburkan uang dan tidak sadar bahwa ia hidup dengan kesederhanaan. Usut punya usut Elis pun berslingkuh dengan suami temannya yang memiliki harta berlimpah. perilakunya tersebut sangatlah tercela dan menyebabkannya ia terkena Azab yaitu jenazahnya bau busuk, air ketika memandikan jenazahnya hitam, dan ia terkubur hidup-hidup menjelang ajalnya
Sutradara:
Pemain: