Tepat hari ini bintang muda Haico Van Der Veken merayakan ulang tahunnya yang ke 19 tahun. Tanpa sepengetahuannya, dini hari tadi semua pemain dan kru sinetron Samudera Cinta SCTV memberikan kejutan spesial berupa perayaan sederhana kepada pemeran Cinta di lokasi syuting. Momen perayaan ini terlihat hangat dengan banyak sahabat yang memberinya kado dan kue ulang tahun. Selengkapnya kebahagian Haico Van Der Veken di hari ulang tahunnya bersama semua pemain sinetron Samudera Cinta dari Sentul, Bogor, Kamis (18/2) hanya di Celeb 360.
Komentar