Fase pertama pembukaan sebagian kegiatan kota New York akan dimulai pada 8 Juni. Tapi kegiatan makan di restoran belum diizinkan hingga pembukaan fase ketiga. Menurut seorang koki selebriti, sektor restoran perlu pendanaan jangka panjang agar bisa bertahan. Berikut laporan Helmi Johannes dari VOA.
Komentar