Kapolri dan Panglima TNI memantau pengamanan jelang perayaan Natal dan tahun baru di Surabaya, Jawa Timur. Sementara, guna meningkatkan dan menjaga kualitas pelayanan terhadap masyarakat, jelang mudik libur Natal dan tahun baru, Kementerian Perhubungan menggelar apel siaga pelayanan.
Komentar