Badak Lampung FC gagal memanfaatkan status bermain di kandang sendiri, Stadion Sumpah Pemuda, Lampung. Pada laga Shopee Liga 1 pekan ke-22, Sabtu (5/10/2019), mereka justru takluk 0-1 dari tim tamu, Semen Padang.
Komentar